Sunday 30 December 2018

Si Anak Penjaga Gerbang

Sebuah drama datang dari seberang
Seorang anak kecil berjaga di pintu
Sebuah hidup tidak lepas dari orang normal
Lantaran kemampuan sebatang kara
Ia tidak punya orang tua apalagi teman dekat
Setiap hari menghabisi waktu dengan bertatap pengendara di jalan raya

Hampir kelaparan dari pagi hingga malam
Menyentuh pagar tanpa henti
Tiada menganggu kenyamanan warga
Tetapi ia butuh makanan
Minuman
Dan keperluan lainnya
Dana kurang mengantongi
Maka ia menerima takdir sebagai anak kecil yang sudah pasrah pada Tuhan
Ia berharap menjemput impian kelak

Sampang, 2018

No comments:

Post a Comment

Pemuda Pulang Kampung walau Orang Tua Tiada

Pemuda itu berjalan, langkahnya berat dan lesu, Di kota besar, dia mencari pekerjaan, namun tak kunjung berhasil, Hatinya penuh kekecewaan, ...