Wednesday 17 February 2016

Kesengsaraan

Kesengsaraan

Sengsara bisa memunculkan emosi berlebihan
Apakah tahu mengapa hidup serba tidak adil
Karena hidup ini menyisahkan perbuatan yang sudah tega meninggalkan perkataan
Serta lisan yang mengandung tanda fitnah
Ini terjadi jika godaan setan menyerap manusia yang menganggu hidup
Malam menyisahkan cerita yang buruk
Hingga tidak menilai harganya

Makna itu sebuah kekosongan
Tak menyangka semua catatan kebaikan telah membakar lembaran
Ketika menikmati hidup secara euforia akan terjadi hiburan yang kurang bermanfaat mengubah jadi kemunafikan

Seperti api yang menyala
Siksaan itu menyakiti perasaan
Hati semakin sedih
Hingga tidak mendapatkan apa-apa
Apapun yang terjadi akan terjadi konflik dalam hidup
Menghancurkan tujuan yang kita jalankan
Tak bisa berhenti amarah terus merendam

Ia tidak bisa mengatasi kondisi yang memberatkan
Lihatlah rakyat kita yang mengalami krisis
Sampai kasus telah tiba
Membunuh dalam kesadaran yang sia-sia
Akhlaq bisa merusak kebaikan jika terus mengalami kegagalan
Tak bisa apapun ku rasakan

Jika engkau tidak bisa mengabaikan genggaman
Hidup terbelah dalam waktu
Mungkin ketika meninggal dunia
Tiada meminta maaf bagi seseorang
Kuburan telah menjemput
Peradilan akan perhitungkan amal selama di dunia
Kini akan menikmati adzab yang pedih
Bagi manusia yang berdosa

Surabaya, 18 Februari 2016

No comments:

Post a Comment

Pemuda Pulang Kampung walau Orang Tua Tiada

Pemuda itu berjalan, langkahnya berat dan lesu, Di kota besar, dia mencari pekerjaan, namun tak kunjung berhasil, Hatinya penuh kekecewaan, ...